WAFF - West Asian Football Federation

sepak-bolaaa.blogspot.com > sepak bola > fifa > afc > WAFF - West Asian Football Federation

Sejarah

Federasi Sepak Bola Asia Barat (West Asian Football Federation(WAFF), didirikan pada 15 Mei 2001,  adalah badan pengendali sepak bola di Asia Barat. Anggota pendirinya adalah Iran, Irak, Yordania, Libanon, Palestina dan Suriah. Presiden Prince Ali bin Al Hussein, alamat kantor di Amman, Jordania.

Pada 2009, 3 asosiasi lainnya bergabung dengan Federasi: Qatar, Uni Emirat Arab dan Yaman. Empat negara Asia Barat lainnya: Bahrain, Kuwait, Oman dan Arab Saudi bergabung pada tahun 2010.





Mereka menyelenggarakan Kejuaraan Federasi Sepak Bola Asia Barat (WAFF). Beberapa negara diundang untuk berpartisipasi dalam kompetisi ketika mereka belum menjadi anggota federasi. Kazakhstan dan Kirgizstan, yang bukan anggota, diundang untuk berpartisipasi dalam edisi pertama turnamen pada tahun 2000.





Keanggotaan 13 asosiasi anggota WAFF
  1. Bahrain 
  2. Iran 
  3. Irak
  4. Yordania 
  5. Kuwait 
  6. Libanon 
  7. Oman
  8. Palestine
  9. Qatar
  10. Arab Saudi 
  11. Suriah 
  12. Uni Emirat Arab 
  13. Yaman 
Kompetisi WAFF

sepak-bolaaa.blogspot.com > sepak bola > fifa > afc > WAFF - West Asian Football Federation
Tags:

Kopas Brothers

Blog ini merupakan Portal Informasi tentang Sepak Bola Semua artikel, gambar, video, dan berita yang ditampilkan di blog ini adalah milik masing-masing pemilik. Kami tidak memegang hak cipta!! semua artikel ini telah dikumpulkan dari berbagai sumber publik termasuk website yang berbeda, mengingat sumber-sumber tersebut berada dalam domain publik. [ Salam - Kopas Brothers ]